Minggu, 19 Februari 2017

Subhanallah, Bayi Korban Perang Suriah Ini Hidup Kembali Setelah Dokter Menyelamatkannya, Lihat Videonya!


Perang saudara di suriah telah merenggut hampir setengah juta jiwa termasuk warga sipil, dan juga kerusakan pada bangunan - bangunan.

Dilansir dari foxnews, Dalam sebuah serangan bom disuriah, diketahui ada seorang wanita yang hendak melahirkan. Wanita tersebut bernama Mayissa. dia berjalan sendiri menuju rumah sakit.

Dan ketika itu ia terjebak dalam sebuah ledakan bom yang menyebabkan tangan kanan dan kaki kanannya patah. Dan pecahan peluru bersarang di perutnya, sehingga membuat dokter khawatir jika anak yang belum lahir tersebut mati.

Lalu dokter melakukan operasi untuk menyelamatkan bayi tersebut. Namun ketika bayi tersebut berhasil diangkat dari rahim tidak menunjukan adanya tanda - tanda hidup, sehingga dokter berusaha keras untuk membuatnya detak jantungnya kembali berdetak.



Sebuah video yang direkam oleh seseorang bernama Waad al-Kateab pada bulan juli, menunjukan saat -saat yang menyedihkan ketika sang dokter mengeluarkan bayi dari dalam perut, namun pada saat itu sang dokter tidak menemukan adanya denyut jantung, kemudian dokter mencoba resusitasi, untuk membersihkan saluran udaranya.

Baca Juga : Mengharukan, Bayi Yang Dulunya Sekarat Kini Telah Berubah Total


Setelah menyuntikan zat yang tidak diketahui kedalam tali pusar, doketr mengangkat kaki sang bayi dan menepuk - nepuk punggung sang bayi. Dan secara tiba - tiba bayi tersebut mulai menangis.

Saya yakin bagi anda yang menonton video ini pasti akan merasa terharu, bagaimana perjuangan para dokter untuk menyelamatkan bayi yang tadinya tidak ditemukan adanya denyut jantung hingga bayi tersebut menangis.

Subhanallahu, rupanya Allah masih ingin memberikan masa depan bagi si bayi tersebut.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar